Setting internet android agar hemat
pulsa biar kantong tidak tipis, tips ini bisa agan gunakan untuk semua penyedia
layanan telekomunikasi atau operator.
Berikut adalah Setting internet android agar hemat pulsa untuk menghemat pulsa untuk semua operator:
turn off/matikan auto-sync di bagian setting account.
turn off/matikan background-data di bagian setting account.
turn on/hidupkan keduanya HANYA ketika menggunakan free hotspot dan gunakan WIFI nya untuk Internetan setelah selesai matikan lagi keduanya.
Perhatikan instalasi aplikasi dari android market atau pihak ketiga yang lain. batasi penggunaan aplikasi yang ada pada bagian notifikasi FULL INTERNET ACCESS.
Kalo ingin chatting, pake EBUDDY for Android karena jauh lebih irit dibanding dengan YM for Android.
6. Facebook-an dan browsing sebaiknya menggunakan opera mini for android,dan kalo bisa settingan gambar di matikan saja.